Pilih Mana untuk Jaga Kesehatan Kulit di Indonesia, Sunscreen atau Sunblock?
Pengunjung: 505 LIPUTANBARU.COM//JAKARTA – Jangan biarkan kulit disiksa suhu panas di Indonesia. Kulit perlu pelindung yakni sunscreen atau sunblock. Apa sih beda sunscreen dan sunblock? Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan suhu di Jakarta bisa lebih dari 30 derajat Celcius hari ini, Senin (24/4). Suhu panas di Indonesia dan negara lain merupakan imbas dari…